Lama... tak menyapa dan menulis di blog ini akhirnya saya dapat memberikan waktu luang saya untuk blog ini. Setelah mencoba berselancar di dunia maya ternyata banyak sekali alumni-alumni smanla yang tak sengaja saya temukan baik itu di facebook, friendster, milis, hi5, dan lebih banyak lagi arena komunitas. Lalu terbesit di pikiran saya untuk membuat sebuah milis untuk kalangan alumni smala dan keluarga smanla magelang.
Milis itu beralamat di smanla_komunitas@yahoogroups.com
saya berharap dari milis tersebut teman-teman alumni dapat saling bertukar pikiran satu sama lainnya serta memberikan info kepada adik-adiknya di SMA negeri 5 Magelang. Harapan lainya semoga milis ini benar-benar dapat menjadi ajang saling reuninan dan pertemuan antara Guru, karyawan, Siswa, Siswi, dan alumni SMA Negeri 5 Magelang.
ADMIN BLOG
0 Comments:
Post a Comment